Apa itu MMR di DOTA 2

Didalam DOTA 2 ada 4 tipe matchmaking; yaitu, Public Match atau normal match, Lobby matchmaking, Arcade dan Ranked matchmaking. Lalu apa itu MMR? MMR adalah singkatan dari matchmaking rank, yaitu angka yang akan menentukan pada level apakah skill anda. Semakin besar MMR anda, maka anda semakin jago. MMR inilah yang akan menentukan dengan siapa anda akan berteman dan bermusuhan, teman dan musuh anda pada suatu match akan memiliki MMR yang sama atau dekat dengan MMR yang anda miliki.


Bagaimana cara mendapatkan MMR?

Pertama anda harus minimal sudah memainkan 150 normal match, lalu anda mulai dengan Ranked Match, setelah 10 kali bermain Ranked Match anda akan mendapatkan MMR anda.

Bagaimana cara kerja MMR?

MMR akan bertambah apabila anda memenangkan Ranked Match, dan akan berkurang setiap kali anda kalah. Angka pengurangan dan penambahannya tergantung, apabila anda di MMR dibawah 3700 angkat perubahan MMR biasanya hanya sekitar +24 hingga +26, yang paling umum adalah +25. Lalu mengapa bisa berbeda? karena dalam suatu match, belum tentu kita mendapatkan komposisi pemain yang adil. Misalnya tim radiant memiliki MMR rata-rata 3000 sedangkan tim Dire memiliki MMR rata-rata 4000, apabila hal seperti ini terjadi, maka kemungkinan apabila tim radiant menang maka mereka akan mendapatkan > 25 dan dire pun akan berkurang > 25, apabila dire yang menang maka mereka akan mendapatkan < 25 dan radiant pun hanya akan berkurang < 25. Apabila anda abandon dengan cara apapun (meski hanya telat 5 menit untuk connect kembalipun), anda tidak akan mendapatkan poin MMR, sebaliknya MMR anda akan berkurang meski anda memenangkan matchnya.


Apakah MMR bisa direset?

Tidak, maka dari itu seriuslah dalam bermain 10 ranked match pertama.

Apakah kita harus memenangkan 10 match ranked agar mendapat MMR tinggi?

Sebenarnya tidak harus, namun sebaiknya berusahalah untuk memenangkan semuanya karena kemungkinan mendapatkan MMR tingginya besar. Dalam 10 match ini anda akan dinilai bagaimana cara main anda, seperti misalnya anda menggunakan hero carry, maka yang akan dilihat adalah Gold per minute, XP per minute, Last Hit, KDA dan lainya, sedangkan untuk hero support, yang akan dilihat adalah Healing, Pembelian courier, dust, smoke, wards, stacking camp dan sebagainya. Bisa saja anda tetap mendapatkan MMR tinggi meski kalah match apabila anda bisa melaksanakan tanggung jawab anda. (ingat pengamatan Stats ini hanya berlaku di 10 match ranked pertama).


Apabila kita belum memiliki MMR, lalu tingkatan skill apakah yang dimiliki di match-match sebelum ranked?

Skill anda akan ditinjau seperti dalam 10 match ranked pertama, namun untuk hal ini yang diamati adalah match pertama yang anda mainkan. Nah setelah match pertama anda, akan didapatkan MMR hidden yang tidak diketahui oleh siapapun kecuali pihak DOTA 2 sendiri. Meski begitu, sepengalaman saya sendiri, biasanya game paling pertama andalah yang paling menentukan, yaitu game yang pertama kali anda mainkan, entah itu ranked atau normal game

MMR yang biasanya didapat setelah 10 ranked match

Sangat sering 2000-3200
Sering 1800-1900 atau 3300-3600
Jarang 1400-1700 atau 3700-4000
Sangat jarang < 1300 atau > 4100


Tingkatan MMR

1-3400 adalah normal skill
3400-3700 adalah high skill
3700-n adalah very high skill

9 Komentar

Cancel Reply
Anonim
Just Share Bat Yang belum tempe,maksudnya tau hehe


Buat kalian semua penggemar dota 2, pengguna android saya ada trik nih untuk mendapatkan dollar buat steam wallet, coin line secara gratis, diamond lets get rich atau mendapatkan uang dan pulsa gratis dan legal tentunya, ikuti saja langkah-langkah di bawah ini


1. Download aplikasi Whaff Rewards di playstore
2. Setelah ke intsall buka appnya
3. Seteah di buka klik tombol login, login ajaa pake akun
facebook kalian
4. Abis itu ada kotak invitation code
5. Masukan kode DZ00826
6. Setelah masukan kode diatas kalian bakal dapet $0.3,
lumayan kaan, kalian tinggal ngumpulin deh sampe 10$ TAPI JIKA TIDAK MEMASUKAN KODE DIATAS KALIAN AKAN MEMULAI DARI $0.1
7. Cara ngumpulinnya gampang, tinggal invite orang lain
atau download aplikasi yang ada di app tersebut
8. Setiap download aplikasi kalian akan mendapat hadiah
sebagai reward, hadiahnya bisa $0.17, $0.22 sampe $0.66
9. Setiap hari kalian pun akan mendapat reward bila
setelah di download aplikasi tersebut tidak di uninstall
lagi lumayan kaan setiap hari uang kalian bertambah
hehehe
10. Setelah terkumpul $10 baru deh kalian bisa tukerin ke
voucher google play, steam wallet, paypol dan banyak plhannya
11. Nah kalian bisa deh beli coin line yg bisa digunakan untuk beli stickerline dan item-item dota 2, beli theme, atau buat nge gift doi juga kan lumayan hehehe

INI SUDAH TERBUKTI SILAHKAN COBA JIKA TIDAK PERCAYA , SAYA SETIAP 1 MINGGU PALING NGGAK BELI STEAM WALLET 2$ :V WKKWWK COBA AJA DEH GAG BAKAL NYESEL , FREE MONEY :)
10 Juni 2016 pukul 04.10 · Balas · Hapus
Anonim
SAMPAH LO!
1 November 2016 pukul 21.07 · Balas · Hapus
Unknown
Gan kan saya dah 200 kali main normal match tapi kok rank match belom bisa juga

Tolong solusinya gan
Thnks
26 Desember 2016 pukul 21.05 · Balas · Hapus
Unknown
Minimal level nya di atas 20 . Kalau 300 match pun level.masih di bawah 20 belum bisa main mmr.
30 Desember 2016 pukul 16.05 · Balas · Hapus
Unknown
Gan kok level saya lama banget meningkatnya masih di level 15 aja
16 Juli 2017 pukul 10.35 · Balas · Hapus
Unknown
Gan saya udah lvl 21 koq belum bisa ya
23 Agustus 2017 pukul 20.08 · Balas · Hapus
bella nabila
KAPAL ASIA (KAPAL JUDI)

HOT PROMO :

- Bonus Cashback Mingguan Hingga 15%
- Bonus Refrensi 2,5% Seumur Hidup
- Bonus Rollingan Casino 0.8%
- Bonus Rollingan Mingguan Sportbook Refferal 0,1%

Discount 4D : 66.00% , 3D : 59.5.00% , 2D : 29.5.00%
Kombinasi = 5%
Shio = 12%
Colok Angka (1A) = 5%
Colok Macau (2A) = 15%
Colok Naga (3A) = 15%
Colok Jitu = 8%

jika ada kendala silahkan hubungi ke live chat kami ya bosku ^^
kami siap membantu bosku 24jam 🙂
di tunggu kedatangan nya kembali bosku ^^

WA: +85515378728 KAPALJUDI
Fanspage : Kapal Judi Faigk
IG : kapaljudi88
Www.Kapaljudi88.Net
14 Desember 2019 pukul 19.56 · Balas · Hapus
DOTA 2 by valve // Template designed by Damar Zaky // Blogger
Blog ini sedang dalam tahap pembangunan, harap diwajarkan apabila banyak sekali kesalahan